TANK MAINTENANCE SERVICES
Jasa Pembersihan Tangki Profesional dengan Prosedur K3 Certified
Layanan tank cleaning untuk tangki bahan bakar, chemical storage, dan vessel industri dengan prosedur dan JSA transparan. Menghilangkan sludge, scale, dan kontaminan berbahaya untuk keamanan dan performa optimal sistem Anda. Setelah pembersihan, kami merekomendasikan Fuel Polishing Service untuk menjaga kualitas bahan bakar.
Mengapa Tank Cleaning Penting?
Pembersihan tangki berkala adalah maintenance kritikal yang penting untuk menjaga keamanan, kualitas diesel, dan efisiensi operasional
Safety Hazard Prevention
Mencegah risiko kebakaran, ledakan, dan exposure terhadap gas beracun dari sludge dan sedimen berbahaya
Product Quality Protection
Menjaga kemurnian dan kualitas bahan bakar atau chemical dari kontaminasi sedimen dan bahan korosif
Maximize Tank Capacity
Mengembalikan full capacity dari tanki dengan melakukan pengangkatan terhadap sludge & sedimen yang mengurangi volume penyimpanan efektif
Regulatory Compliance
Memenuhi regulasi K3 dan environmental untuk periodic tank cleaning dengan dokumentasi lengkap
Prosedur Tank Cleaning Witanabe
Setiap tahap dilakukan dengan prosedur keamanan ketat dan dokumentasi lengkap untuk audit.
Pre-Job Planning
Risk assessment, JSA, permit to work, emergency response plan
Tank Isolation
Drainage, line blinding, lock-out tag-out procedure
Degassing
Ventilation, continuous gas testing (LEL, O2, H2S, toxic)
Confined Entry
Entry permit, safety gear (SCBA/harness), standby person
Cleaning
Manual scraping/mechanical, sludge removal, washing
Post-Cleaning
Final inspection, gas free documentation, waste disposal
Safety Equipment & Certifications
Tim kami dilengkapi dengan complete safety gear dan certified untuk confined space work:
- SCBA (Self-Contained Breathing Apparatus)
- Full body harness & lifeline system
- Gas detector portable (multi-gas)
- Explosion-proof lighting & tools
- Emergency rescue equipment
- Communication system (if necessary)
- PPE: Coverall, gloves, boots chemical resistant
- Fire extinguisher & emergency shower
Sertifikasi Tim: Ahli K3 Umum
Safety First!
Confined space work memiliki risiko tinggi. Kami TIDAK pernah berkompromi terkait safety procedure apapun.
- Gas testing kontinyu selama operasi
- Standby rescue team
- Emergency evacuation plan
- Medical support on-call
Jenis Tangki yang Kami Layani
Fuel Storage Tank
Tangki penyimpanan BBM (diesel, gasoline, aviation fuel) untuk terminal, SPBU, genset power plant, atau bulk storage industri. Removal sludge dan water contamination.
Typical capacity: 10 KL – 50,000 KL | Above/underground tank
Chemical Storage Tank
Tangki untuk chemical (acid, alkali, solvent, oil) dengan special handling procedure untuk hazardous materials. Neutralization process untuk residual chemical.
Materials: Carbon steel, stainless, FRP, lined tank | Full PPE & chemical suit
Ship/Vessel Tank
Cargo tank, fuel tank, ballast tank, dan void space cleaning untuk tanker, bulk carrier, atau offshore vessel. COC (Certificate of Cleanliness) untuk cargo switch.
Compliance: ISGOTT, SOLAS, MARPOL | Gas free certificate

WASTE MANAGEMENT
Sludge Disposal Sesuai Regulasi Lingkungan
Kami bekerjasama dengan vendor terlisensi untuk disposal sludge & limbah B3 sesuai regulasi lingkungan.
Prosedur disposal:
- Sludge sampling & characterization (hazardous/non-hazardous)
- Packing dalam drum/container sesuai regulasi B3
- Labeling & manifest preparation
- Transport ke fasilitas pengolahan limbah B3
- Certificate of disposal untuk audit
Environmental Compliance: Kami memastikan waste disposal sesuai Permen LH No. 101/2014 untuk manajemen limbah B3
Tank Cleaning Time & Cost Estimator
Get rough estimate for your tank cleaning project
Butuh Tank Cleaning Service Professional?
Konsultasikan kebutuhan tank cleaning Anda dengan tim kami. Kami siap membantu dengan prosedur safety certified dan dokumentasi lengkap.
Hotline 24/7: +62 857-8096-1572 | Email: services@witanabe.com